Timnas Voli Kamboja Resmi Promosi ke SEA V League 2025 Putra, Gantikan Vietnam yang Terdegradasi
Timnas voli Kamboja dipastikan meraih tiket promosi ke SEA V League 2025 putra menggantikan Vietnam. Kepastian itu didapat usai Kamboja tampil sempurna di SEA V League Challenge 2024 yang merupakan…